Nokia 2700,2323,2330 And 2730 Classic didukung Ovi Mail

By Han on 22:14

Filed Under:

Sekarang pushmail dapat dioperasikan di ponsel nokia harga murah. Nokia merilis empat handphone, yaitu Nokia 2323 Classic, Nokia 2330 Classic, Nokia 2700 Classic dan Nokia 2730 Classic. Semuanya telah didukung Nokia Ovi Mail.

Nokia 2323 classic adalah handphone yang dilengkapi dengan Radio FM, Bluetooth, browser internet dan desain bagus.
Sementara Nokia 2330 Classic adalah handphone yang dilengkapi dengan kamera VGA dan Radio FM.
Nokia 2730 Classic adalah handphone 3G dengan harga yang kompetitif.
Yang terakhir adalah Nokia 2700 Classic yang datang dengan kamera 2 megapiksel, pemutar musik dan memori internal hingga 2GB.

0 comments for this post

Post a Comment